Cover Restoran Fine Dining
FnB

Daftar Restoran Mewah (Fine Dining) di Andara, Jakarta Selatan

Ingin makan cantik di daerah Andara, Jakarta Selatan? Berikut beberapa rekomendasi restoran mewah di sekitar lokasi yang kamu cari. Daftar lengkap tempat makan fine dining di Andara, Jakarta Selatan ini juga sudah dilengkapi dengan rating, review customer, serta alamat dan rentang harga untuk membantu kamu memilih kuliner sultan yang paling sesuai di jantung Ibukota.

Restoran Fine Dining di Andara, Jakarta Selatan

Anigre – Sheraton Grand Jakarta Gandaria City Hotel

  • Alamat: Jl. Sultan Iskandar Muda, Kby. Lama Utara, Kec. Kby. Lama, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12240, Indonesia
  • Google Map: Klik disini
  • Rating Google: 4.7 (1267)
  • Nomor telepon: +62 811-1095-983
  • Website: http://www.anigre.id/
  • Jam Buka:
    Senin: 06.30–22.00
    Selasa: 06.30–22.00
    Rabu: 06.30–22.00
    Kamis: 06.30–22.00
    Jumat: 06.30–22.00
    Sabtu: 06.30–22.00
    Minggu: 06.30–22.00
Ebeya Steak House yang ada di Andara, Jakarta Selatan
Ebeya Steak House yang ada di Andara, Jakarta Selatan

Berikut beberapa review terkait restoran ini:

5 Tanggapan pada Daftar Restoran Mewah (Fine Dining) di Andara, Jakarta Selatan

  1. Bukber di sini. Ambience bagus tempat nya juga luas. Makanan di sini juga lumayan enak… Sate Padang dan sashimi nya juara.

  2. here untuk acara kantor,
    highlight saya lunch buffetnya

    variasi paling lengkap, mulai sushi, martabak, sunda/indonesian, indian dan semua jenis menu, spaghetti lengkap, ada juga section seafood yang isinya clams, kerang bambu, udang dengan pilihan dressing yang lengkap.

    yang menarik section rujak dan asinan nya yang lagi lagi lengkap banget.

    bagian lain yang tak mungkin lupa adalah noodle section dan bakso.

    pilihan yang jarang ada adalah seblak, ttoppoki , sop buntut dsb

    yang jelas semuanya enak dengan bahan yang sepertinya sangat baik dan fresh.

    service nya juga ulala the best

  3. 2x lunch disini dan selalu rame.. makanan komplikasi dan lengkap dari asian food, indonesian food sampai dnengan western food tempat cukup luas dan nyaman pelayanan juga sangat ramah ??

  4. Tempatnya enak nyaman walau ga seluas di table 8 hotel mulia, rasa makanan enak, pelayanan ramah, hanya untuk makanan agak kurang lengkap ya, sekelas bintang 5, harusnya ada pilihan steak, salmon, bebek panggang, banyakin variasi makanannya

Beri Tanggapan

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Resto Mewah Fine Dining Lainnya di Andara, Jakarta Selatan

Ebeya Steak House yang ada di Andara, Jakarta Selatan
Ebeya Steak House yang ada di Andara, Jakarta Selatan

Sugar & Spice

  • Alamat: InterContinental Jakarta Pondok Indah, Level 1 Jalan Metro Pondok Indah Kav. IV, RT.1/RW.16, TA, Kec. Kby. Lama, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12310, Indonesia
  • Google Map: Klik disini
  • Rating Google: 4.7 (196)
  • Nomor telepon: +62 21 39507355
  • Website: https://www.jakartapondokindah.intercontinental.com/dining/sugar-and-spice
  • Jam Buka:
    Senin: 06.00–22.00
    Selasa: 06.00–22.00
    Rabu: 06.00–22.00
    Kamis: 06.00–22.00
    Jumat: 06.00–22.00
    Sabtu: 06.00–22.00
    Minggu: 06.00–22.00
  • Ulasan:
    Place 8/10
    Food 10/10
    Price 7/10
    Service 10/10

    Weekend brunch di Sugar&Spice bener bener ngga mengecewakan! Semua makanannya enakkk! Bombnya sih sashimi, smoked salmon & tuna dgn beetroot, kepiting, lobster, escargot dan foie gras. Beefnya juga empukk banget dan lumer. Hati2 buat yg punya kolesterol. Servicenya ramah banget. waiternya ngajak ngobrol juga nanya experiencenya kita. Minum yg refill air putih. tp kl weekend ada mocktail seger sih. Dessertnya enak wlpn g ada gelato. kalau mau kopsus dan cocktail ada additional ya. Jgn lupa tanya promo CC ya guys!

    ✭✭✭✭✭ By vidyani adiningtyas (3 bulan lalu)
    Sunday Brunch di Sugar & Spice, restonya berlokasi di lantai 1 InterContinental Jakarta Pondok Indah.
    Sebagai pecinta seafood, ini bagaikan surga bagiku, dimana lobster, udang, kerang, kepiting, salmon/tuna sashimi dan aneka sushi tersaji dengan kondisi prima.
    Selain itu, yang wajib dicoba adalah bebek panggang-nya. Juga terdapat lobster grill (namun saya lebih suka versi lobster kukusnya), US Choice Roast Beef and Lamb, Escargot, Foie Gras dan aneka dimsum.
    Sebaiknya lakukan reservasi terlebih dahulu dan tanyakan promo kartu kreditnya.
    ✭✭✭✭✭ By Hendrik Naghata (seminggu yang lalu)
    Salah satu tempat Buffet recommended area Jaksel, lokasi di Hotel InterContinental Lt1 Pim 2. Jadi bisa sekalian ngemall.
    Tempatnya sudah pasti nyaman dan ok bgt, dg spot2 foto cantik tentunya . Staff nya juga sangat ramah dan responsif bgt .
    Menu nya sangat sangat variatif dr menu Nusantara, Chinese food,Western , Japanese food, dll tentu saja rasa dan kualitas bintang 5. Semuanya Enak pake banget dr menu appetizer, main course sampai dessert.
    Untuk bukber sebaiknya booking jauh2 hari 1 minggu sblmnya soalnya sering full .
    Hanya sayangnya untuk coffe dan Juice itu not include , per org sekitar 623rb nett. Selama Ramadhan ada diskon2 khusus buat pengguna CC dan Debit platinum bank2 tertentu .
    Recommend 2 jempol
    ✭✭✭✭✭ By Ririt RS (5 bulan lalu)
    Salah satu buffet paling nyaman di Jakarta. Dari segi pilihan menu, SS memang tidak sebanyak buffet di Mulia, Sari Pan Pacific, atau Kempinski. Tapi rasa mereka tidak kalah enak. Ada menu yang tetap, ada menu yang seasonal. Untuk kali ini, menu seasonal ada lobster dan escargo. Not bad. Although too heavy on spices. Varian dessert mereka juga banyak, banyak kue dan waffle. Mereka ada welcome drink alkohol yang bisa dipesan jika mau. Overall i enjoy SS, nyaman karena pelayanan ramah dan tempatnya lumayan spacious. Harga untuk weekend di 450 nett.
    ✭✭✭✭ By Harry Anggie S. Tampubolon (6 bulan lalu)
    Untuk hitungan set menu masih kurang beragam, namun untuk soal rasa cukup diapresiasi ?

    Untuk pelayanan, beberapa yang melayani buffet stall kurang ramah

    Cocok untuk makan besar, dengan keluarga dan rekan kerja

    ✭✭✭✭ By MDR88 (8 bulan lalu)

Henshin Restaurant

  • Alamat: Level 67-69, The Westin Jakarta Jalan H.R. Rasuna Said Kav. C-22A, RT.2/RW.5, Karet Kuningan, Setiabudi, South Jakarta City, Jakarta 12940, Indonesia
  • Google Map: Klik disini
  • Rating Google: 4.6 (1538)
  • Nomor telepon: +62 21 27887768
  • Website: https://www.henshinjakarta.com/
  • Info Harga: Sangat mahal
  • Jam Buka:
    Senin: 18.00–00.00
    Selasa: 18.00–00.00
    Rabu: 18.00–00.00
    Kamis: 18.00–00.00
    Jumat: 18.00–02.00
    Sabtu: 18.00–02.00
    Minggu: 18.00–00.00
  • Ulasan:
    untuk viewnya di sini ok ya..sudah tidak diragukan lagi..

    kalau untuk makanan secara rasa sekitar 7 dari 10 ya menurut saya..saya datang ke sini tujuannya memang untuk cari suasana saja..jadi ok lah..

    walaupun saya telat beberapa menit dari batas waktu holding table(20menit dari booking time)..jadi hitungannya sudah telat lebih dari 20 menit, tetap diperbolehkan untuk masuk..

    saat booking ada minimum order 500ribu per orang(cuma saya ga yakin ini benar2 dihitung harus 500ribu sih, sepertinya hanya untuk formalitas saja), tapi saya tetap pesan 1 org lebih dari 500ribu sih..krena harganya memang mahal2..hehe..? tapi masih wajar menurut saya..

    pelayanannya memuaskan..pelayannya ramah semua dari yang antar customer naik lift sampai yg antar makanan dan yg bersih2 meja semuanya baik dan ramah..

    tempat makannya juga bersih dan tenang kecuali barnya ya pasti berisik..hehe.. ?
    toiletnya juga bersih..

    setelah selesai makan bisa foto2 di tangga, di bar, di lounge, dimana saja bebas diperbolehkan dan tidak dilarang selama tidak mengganggu customer dan pelayan lain..

    jadi menurut saya secara keseluruhan sangat recommended ya.. ??

    ✭✭✭✭✭ By Rico Ricaldo (4 bulan lalu)
    Tempat chill dan hangout paling cozy, view nya sangat keren dengan panorama kota Jakarta dari ketinggian. Saya mencoba makan salmon al miso , ikan salmonnya enak banget dan juga sausnya cremy. Kesini pas weekend, dikenakan charge 300K/orang. Harganya worth it dengan citylight view yang wow. Lokasinya ada di lantai 67 The Westin Hotel. Saya merekomendasikan tempat ini sebagai tempat nongkrong piihan.
    ✭✭✭✭✭ By Driko Syah Poetra (2 bulan lalu)
    Tempat hangout paling cozy ,rooftop lounge tertinggi di Jakarta. Atmosfer nya sangat keren, viewnya sangat bagus. Makanan dan minumannya enak, weekend dikenakan biaya tambahan , berada di hotel westin lantai 67. Wajib datang kesini untuk melihat panorama kota jakarta di malam hari.
    ✭✭✭✭✭ By muhammad arifin (2 bulan lalu)
    Restoran lantai 67 gedung The Westin, Karet Kuningan, Setiabudi, South Jakarta City. Menawarkan menu yang memanjakan lidah dengan viuw kota Jakarta dari ketinggian..Perfect?? Cuma siapkan aja budget lebih yah karena space tempat gak maen2??
    ✭✭✭✭✭ By Syafiuddin Halid (8 bulan lalu)
    Tempat Makan Fine Dining yang sangat Bagus, Night View dari lantai 50 ke atas. Tempat Outdoor yang fantastis untuk dinikmati bagi para wisatawan lokal ataupun luar negeri. Restoran yang berkonsep bar Outdoor.
    Makanan dengan cita rasa Western. Must Try here at Jakarta
    ✭✭✭✭✭ By Peter Salim (6 bulan lalu)

Javanegra Gourmet Atelier & Taverna 212

  • Alamat: Jl. Kramat Pela Raya No.212, RW.7, Pulo, Kec. Kby. Baru, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12140, Indonesia
  • Google Map: Klik disini
  • Rating Google: 4.6 (735)
  • Nomor telepon: +62 813-1861-3638
  • Website: http://www.javanegragourmet.com/
  • Info Harga: Tidak mahal
  • Jam Buka:
    Senin: 09.00–22.00
    Selasa: 09.00–22.00
    Rabu: 09.00–22.00
    Kamis: 09.00–22.00
    Jumat: 09.00–22.00
    Sabtu: 09.00–22.00
    Minggu: 09.00–22.00
  • Ulasan:
    Resto ini lebih seperti kedai kopi modern. Bisa untuk ngopi-ngopi cantik gitu deh. Walaupun tetap ada menu-menu utama nya. Bisa juga untuk keluarga, bawa anak-anak.

    Selain untuk makan ditempat, juga menerima catering untuk gathering, baik di lokasi resto tsb ataupun di lokasi diluar resto tsb.

    ✭✭✭✭✭ By Zuli Bellezuli (3 tahun lalu)
    Makanannya enak enak, menu bukber nya mantap. Es buahnya paling suka. Ga begitu manis dan lengkap isinya. Tempatnya pun bersih dengan pelayanan ramah
    ✭✭✭✭✭ By Febrianty Rachma (4 tahun lalu)
    tempatnya sejuk design nya indah seperti serasa rumah spanyol, suasana tenang , makanannya pun nikmat sekali,,, service nya memuaskan ,, terimakasiiihh
    ✭✭✭✭✭ By Visca krwn (setahun yang lalu)
    rapi bersih dan menunya enak
    ✭✭✭✭✭ By Aditia Ramdan (2 bulan lalu)
    makanan ala Eropa,Amerika,Indonesia, kopi juga ada
    ✭✭✭✭ By Warih Kertorahardjo (3 bulan lalu)

Namaaz Dining

  • Alamat: Jl. Gunawarman No.42, RT.5/RW.2, Selong, Kec. Kby. Baru, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12110, Indonesia
  • Google Map: Klik disini
  • Rating Google: 4.6 (588)
  • Nomor telepon: +62 811-1557-798
  • Website: http://www.namaazdining.com/
  • Info Harga: Sangat mahal
  • Jam Buka:
    Senin: Tutup
    Selasa: 18.00–21.00
    Rabu: 18.00–21.00
    Kamis: 18.00–21.00
    Jumat: 18.00–21.00
    Sabtu: 18.00–21.00
    Minggu: Tutup
  • Ulasan:
    Restaurant di Jakarta yang menjual pengalaman makan lebih dari hanya sekedar mengandalkan sensory lidah saja.. tapi semua indra perasa harus ikut merasakan pengalaman yang sama di sini.

    Restaurant yang menjual pengalaman gastronomy yang seru dan makanan nya enak! Menu nya sebenernya agak sedikit per porsi, tapi sekali makan bisa dihidangkan 12-18 menu mulai dari appetizer sampai ke main course dan dessert.

    Buat kamu yang mau ngerasain pengalaman makan berbeda dan punya budger lebih, yuk cobain ke sini.

    Setiap menu punya cerita sendiri dan membuat yg makan berpikir karena bisa jadi bentuk makanan dan rasanya berbeda, contohnya, bentuknya ayak kari tapi ternyata ikan pesmol.

    Sayangnya sesi nya lumayan lama bisa 2-3 jam. Jadi harus bersabar..

    Selamat menikmati.

    ✭✭✭✭✭ By Sutrisno Yao (4 bulan lalu)
    lebih ke fun dining daripada fine dining. saya gak berharap banyak dari rasa makanan, tapi ternyata makanannya lumayan enak. pastikan perut kosong karena menu yang disajikan menurut saya sangat banyak. usahakan datang sebelum jadwal yang sudah ditentukan agar mendapatkan pengalaman yang maksimal. buat yang cari experience resto ini harus dicoba.
    ✭✭✭✭✭ By Tomi Pamungkas (3 bulan lalu)
    Merayakan ultah kekasih di tempat yg spesial. Memang hrganya agak pricey tapi moment terpenting dan kenangan terindah bersama pasangan jauh lebih berharga dibanding harga. Recomended place ?Namaz fine dining jagonya ?
    ✭✭✭✭✭ By Elisa Hapiah (2 bulan lalu)
    Fun Dining !! Great Experience with Namaaz Dining.
    Jadi konsep di Namaaz ini seru banget.

    Makanan disajikan dalam bentuk yang tidak biasa.

    Coba liat foto2 dibawah ini:
    Mie jawa dibentuk seperti colokan
    Nasi uduk semur sengkol dibuat ditempel ke batang kayu
    Dendeng seperti serabut kayu yang digumpalkan
    Sate Klatak dijeruji besi
    Semua rasa gado2 didalam satu sendok kecil
    Yang paling seru Nasi Timpel bentuknya cobek ulegan !!!!

    Seruuu banget pokoknya.

    Tempat : nyaman banget, mudah digapai, tapi kalo ga salah ga ada plank Namaaz.

    Pelayanan : mereka helpful banget, ngasih cerita dulu dibalik makanan

    Harga : wohooo.. priceyyyy beut. Tapi menurutku sesuai sih yaaa, karena konsep yang mereka jual berbeda.

    Worth it untuk dateng. Dan mereka itu sering ngadain beda-beda konsepnya.

    Good Job Namaaz

    ✭✭✭✭✭ By Fani Putri (setahun yang lalu)
    Semua makanannya unik dan menarik dan super yummy ???
    ✭✭✭✭✭ By Bong Tanmie (4 bulan lalu)

PA.SO.LA Restaurant

  • Alamat: SCBD, Sudirman Central Business District, Jl. Jend. sudirman kav 52-53, RT.5/RW.3, Senayan, Kec. Kby. Baru, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12190, Indonesia
  • Google Map: Klik disini
  • Rating Google: 4.6 (218)

Ebeya Steak House

  • Alamat: Hotel Ritz Carlton Lantai Ground Mezzanine Floor SCBD, Jl. Jend. Sudirman Kav. 52-53, Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Indonesia
  • Google Map: Klik disini
  • Rating Google: 4.6 (171)

Setelah mengetahui restoran fine dining rekomendasi di Andara, Jakarta Selatan, tentu kamu akan lebih semangat untuk mengajak pasangan dan keluarga agar bisa makan bersama. Selain rasa, pelayanan ala table manner dari tempat makan kelas atas bisa kamu nikmati dalam daftar resto yang kami rekomendasikan diatas.

Untuk memastikan pelayanan dan lingkungan resto yang cocok dengan kebutuhan, ada baiknya kamu melakukan survei terlebih dahulu ke alamat sesuai link Google Maps yang sudah kami cantumkan. Semoga daftar restoran mewah ini sesuai dengan apa yang kamu cari, jika ada tambahan, silakan tinggalkan pendapat kamu pada kolom komentar yang sudah kami sediakan.

Posted by
Muhamad Syarif

Mencari apa yang tidak dicari orang kebanyakan, menemukan apa yang hilang dari orang kebanyakan.