Cover Playground Terdekat
Hiburan

Review Playground Anak di Sekitar Matraman, Jakarta Timur

Membesarkan anak di lingkungan kota besar seperti Jakarta memang bukan hal mudah. Kadang kita sebagai orang tua membutuhkan hiburan atau bahkan memilih tempat bermain anak seperti playground yang ada di mall untuk berisitrahat dari rutinitas harian.

Berikut dibawah ini rekomendasi playground di daerah Matraman, Jakarta Timur yang bisa kamu andalkan untuk menjadi tempat bermain si buah hati:

Rekomendasi Playground di Matraman, Jakarta Timur

Chipmunks Playland and Cafe Kota Kasablanka

  • Alamat: Kota Kasablanka Lantai 2 Unit 206 Jl. Casablanca Raya Kav. 88 Menteng Dalam Tebet, RT.2/RW.14, Menteng Dalam, Kec. Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12870, Indonesia
  • Google Map: Klik disini
  • Rating Google: 4.4 (523)
  • Nomor telepon: +62 21 29465012
  • Website: https://chipmunks-playland-and-cafe-kota.business.site/?utm_source=gmb&utm_medium=referral
  • Jam Buka:
    Senin: 10.00–22.00
    Selasa: 10.00–22.00
    Rabu: 10.00–22.00
    Kamis: 10.00–22.00
    Jumat: 10.00–22.00
    Sabtu: 10.00–22.00
    Minggu: 10.00–22.00
Salah satu playground yang ada di Matraman, Jakarta Timur
Salah satu playground yang ada di Matraman, Jakarta Timur

Berikut beberapa review terkait tempat bermain anak ini:

5 Tanggapan pada Review Playground Anak di Sekitar Matraman, Jakarta Timur

  1. Kurang cocok untuk anak under 5 tahun. Cocok untuk anak besar yg sudah bisa dilepas sendiri untuk bermain dan pendamping bisa santai makan minum. Untuk anak under 5 tahun masih harus sangat diawasi (prosotan yg tinggi, banyak anak besar juga yg kalau kasar mainnya, bisa membahayakan).

    Mainan sudah banyak yg kusam. Terlihat tua dan remang2. Untuk harga 185rb(weekend n holiday) kurang worth it. Banyak yg lebih murah dan lebih bersih dan baru.

    Beberapa permainan tutup krn pandemi. Loker tersedia tapi tidak ada kunci.

    Plusnya, ada toilet dan cafe di dalamnya.
    Overall, cukup 3 bintang ajah untuk aku. Will not come again.

  2. Datang di hari libur Lebaran,
    Ticket masuk 190 termasuk pendamping kalau mau tambah pendamping di kenakan 15rb per orang.
    Waktu bermain sepuasnya.
    Tempat luas, tp ada beberapa permainan yg tidak bisa di mainkan, seperti flying Fox, mandi bola, Dan jembatan Tali. Untuk aksesoris permainan juga banyak yg tidak di keluarkan. Padahal hari libur.
    Staff nya sedikit, mungkin banyak yg pulang kampung x yak. Di dalam ada caffe karena itu kita tidak boleh bawa makan Dari luar. Ada musholla juga Dan toilet.
    Ya cukuplah sesekali nyobain main di sini.
    Semoga kedepan NY bisa lebih baik lagi.

  3. Pertama kali kesini. Agak kemahalan sih untuk fasilitas yang termasuk sedikit. Jenis permainannya kurang variatif apalgi mandi bolanya juga blm buka. Suasana remang2 gt, ga kyk playground lain yg terang dan ceria. Di dlmnya ada cafe gt bisa pesen cemilan sambil nungguin anak main.

  4. Tempat permainan anak2 yang berada di dalam mal Kota Kasablanka, harga tiket masuknya untuk main sepuasnya (anak2 tidak boleh keluar dari area permainan, namun pendamping boleh keluar masuk area permainan). Harga tiket masuk saat weekend Rp. 195.000, berlaku untuk anak diatas 2 tahun (harga termasuk 1 pendamping). Dalam area permainan tersedia toilet dan tempat jual makanan. Area bermain anak cukup luas, bersih dan cukup aman untuk anak2 (di beberapa arena permainan perlu pengawasan orang tua).

  5. Sebenernya variasi mainan cukup ok ya.TAPI duh mohon maaf banget.. semua mainannya kusam. Perawatannya kurang banget. Penerangan di labirin ga bagus, lampunya redup, ada yg mau rusak jg ga diganti, ada yg dibiarkan mati yaudah. Anak saya sampai gamau masuk labirin lagi. Yah gelap begitu. Saya aja takut.
    Perosotan di sambungannya ga rata. Saya hampir luka.. inflatable slide kotor.
    Mainan banyak yg rusak. Mandi bola, flying fox, sama wahana yg harusnya pake mesin trus muter, rusak SEMUA. Kirain temporary. Setelah pulang, baca review yg lain ternyata dr beberapa bln lalu udh rusak. Wowwww
    Are u serious set the price this pricey for something that u even not take care of? 145rb hari biasa! Weekend 180an kl ga salah. Set harga setinggi itu buat apa kalau perawatannya zero?
    Posted on my socmed, surprisingly some of my friends said the same things and even dont want to come back anymore.
    Please yaaa manajemen chipmunks utk perbaiki..
    jujur saya ogah balik lg. Variasi mainan banyak tp kalo kusam dan remang2 gt ya saya juga males…

Beri Tanggapan

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Tempat Bermain Anak Lainnya di Matraman, Jakarta Timur

Salah satu playground yang ada di Matraman, Jakarta Timur
Salah satu playground yang ada di Matraman, Jakarta Timur

FANPEKKA Aeon Mall JGC

  • Alamat: JGC, Aeon Mall, Lantai 3, Jl. Jkt Garden City Boulevard Jl. Cassia Utama No.46, RT.8/RW.6, Cakung Tim., Kec. Cakung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13910, Indonesia
  • Google Map: Klik disini
  • Rating Google: 4.6 (521)
  • Nomor telepon: +62 21 22463400
  • Website: https://www.aeonfantasy.co.id/store/
  • Jam Buka:
    Senin: 10.00–22.00
    Selasa: 10.00–22.00
    Rabu: 10.00–22.00
    Kamis: 10.00–22.00
    Jumat: 10.00–22.00
    Sabtu: 10.00–22.00
    Minggu: 10.00–22.00
  • Ulasan:
    Seru banget sih bawa anak main di sini. Plygroundnya luas, lengkap bahkan ada toilet + beberapa meja dan kursi utk orang tua sekedar istirahat atau makan. Stafnya ramah, selama bermain tetap dalam pengawasan staf walaupun anak-anak bersama orangtuanya. Prokes yang dijalankan jg sangat baik, jadi kita tetap berasa aman dan kapasitas pengunjung jg dibatasi selama pandemi
    ✭✭✭✭✭ By Farazilla Umaira (6 bulan lalu)
    Akhirnya kesampaian bawa para bidadari kecil maen di Fanpekka ini.
    Kemarin ini beli tiketnya di traveloka, karena lagi punya voucher potongan.
    Di Traveloka tiketnya 150 ribu untuk Full Day bagi 1 anak dan 1 pendamping. (Kalau beli ots 150 ribu hanya untuk anak, pendamping mesti nambah 50 ribu lagi).
    Jadi kemarin untuk 3 anak dan 3 pendamping cuma bayar 300 ribu.
    Wahananya keren banget lah ya, lebih lengkap dibanding kidzooona manapun.
    Ada istana²an, kapal bajak laut, flying fox, kereta²an dan tiap 1 jam sekali ada momen nari bareng.
    Oh ya jangan lupa bawa kaos kaki ya baik buat anak atau pendamping (daripada keluar duit buat beli lagi, hehe)

    Insya Allah next kunjungan udah 4 bocahnya 🙂

    ✭✭✭✭✭ By Thoha Khaled (8 bulan lalu)
    Tempat bermain yang sedikit lebih dari kidzoona. Perosotannya banyak jenis. Ada kereta api berjalan, flying fox untuk bb
    ✭✭✭✭✭ By Linda Zeng (9 bulan lalu)
    Untuk anak yg pertama kesini oke bgt lah seru area bermain besar.
    Jangan lupa bawa kaus kaki sndr dan better anak dibawain botol minum yg ada talinya jd kita tinggal duduk aja ngliatin.
    Gw ambil yg 2 jam. Cukuplah 2 jam. Klo seharian too much,anak bosen juga.
    Area bermain bersih,banyak spot utk ortu duduk,di bagian belakang juga ada meja dan kursi bisa untuk makan. Ortu juga bisa ikut anak bermain.
    ✭✭✭✭ By Trisna Hati (9 bulan lalu)
    Jujur ya tempatnya lebih bagus di foto sih. Aslinya, di bagian pretend play itu mainan-mainannya lusuh gitu, kayak kurang terawat ?

    Yang seru bagian ruangan balon (anakku 2y.o sukaaa banget) dan bagian perosotannya.

    Pelayanan seperti biasa baik, ramah, dan aman. Tempat tidak terlalu luas.

    ✭✭✭ By Cynthia K (5 bulan lalu)

KidCity Cempaka Putih

  • Alamat: Jl. Jenderal Ahmad Yani No.83, RT.5/RW.7, Cemp. Putih Tim., Kec. Cemp. Putih, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10510, Indonesia
  • Google Map: Klik disini
  • Rating Google: 4.4 (462)
  • Nomor telepon: +62 21 4261234
  • Jam Buka:
    Senin: 10.00–22.00
    Selasa: 10.00–22.00
    Rabu: 10.00–22.00
    Kamis: 10.00–22.00
    Jumat: 10.00–22.00
    Sabtu: 12.00–20.30
    Minggu: 10.00–22.00
  • Ulasan:
    Kidcity ini adanya di Transmart cempaka putih, pinggir jalan, tempatnya gede, parkiran motor & mobil juga luas..
    ada mesin ATM..
    ada juga yg jual berbagai macam makanan..
    mainannya banyak,
    beli kartu + isi saldo 200rb bonus 200rb, lumayan banyak bisa main mainan sampe capek ?
    Tempatnya bersih,
    Tapi ada beberapa permainan yg ditutup mungkin karna kemarin² musim covid jadi ga di operasikan..
    Recommended untuk didatengin bareng anak².. ?
    ✭✭✭✭✭ By ina kawaii (6 bulan lalu)
    Wahana nya banyak..Cuma AC nya gak dingin, kayaknya di kecilin AC nya
    ✭✭✭ By Isdiyoko Putro (3 bulan lalu)
    It’s oke lah permainan wahana lumyan bnyk
    ✭✭✭✭✭ By Namikaze Yonkazu (3 bulan lalu)
    Uda buka di era new normal, ada paket 200rb free smua wahana 10 kali dan game 10kali, dan dapat saldo 250rb lumayan uda bisa nyobain semua wahana, untuk tempat bagus dan aman untuk anak2 jgn lupa bawa masker dan hand sanitizer sendiri yak
    ✭✭✭✭✭ By Yudistira Yunus (2 tahun lalu)
    Tgl 10 april 2021 datang ke kid city sdg ada promo top up kartu bermain. Ada 3 pilihan nominal top up,, saya ambil yg paling mahal top up 500rb dapat saldo 1,2juta berlaku selama 2 tahun. Tempat bermain ala2 transmart, enak adem gak panas dan gak pake antri.
    ✭✭✭✭✭ By Bule Kiting (setahun yang lalu)

Kidzoona AEON Mall JGC

  • Alamat: Aeon Mall, 1, Jl. Komp. Perumahan Jkt Garden City Jl. Cassia Utama No.46, RT.8/RW.6, Cakung Tim., Kec. Cakung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13910, Indonesia
  • Google Map: Klik disini
  • Rating Google: 4.6 (422)

RPTRA Matahari

  • Alamat: Rawasari Barat 6 No.79A, RT.4/RW.1, Cemp. Putih Tim., Kec. Cemp. Putih, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10510, Indonesia
  • Google Map: Klik disini
  • Rating Google: 4.6 (163)

KIDZONE (AMAZONE)

  • Alamat: QVGH+749, RT.8/RW.10, Cipinang Besar Sel., Kecamatan Jatinegara, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13410, Indonesia
  • Google Map: Klik disini
  • Rating Google: 2.4 (125)

RPTRA Permata Intan

  • Alamat: No.8, ,kel.bidara cina, Jl. Berlian, RT.8/RW.11, Bidara Cina, Kecamatan Jatinegara, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13330, Indonesia
  • Google Map: Klik disini
  • Rating Google: 4.5 (108)

Fun World Aeon Mall Jakarta Garden City

  • Alamat: Aeon Mall, RT.1/RW.6, Cakung Tim., Kec. Cakung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13910, Indonesia
  • Google Map: Klik disini
  • Rating Google: 4.6 (60)

Youreka Kids Farm

  • Alamat: Kuningan City, Jl. Prof. DR. Satrio No.18, RT.14/RW.4, Kuningan, Karet Kuningan, Kecamatan Setiabudi, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12940, Indonesia
  • Google Map: Klik disini
  • Rating Google: 5 (38)

Fun World – Green Pramuka Square

  • Alamat: green pramuka Square, kav. 49, Rawasari, Cemp. Putih,, Jl. Gempol-Malang, RT.16/RW.9, Rawasari, Cempaka Putih, Central Jakarta City, Jakarta 10570, Indonesia
  • Google Map: Klik disini
  • Rating Google: 3.7 (34)
Salah satu playground yang ada di Matraman, Jakarta Timur
Salah satu playground yang ada di Matraman, Jakarta Timur

Ada banyak hal yang harus dipertimbangkan saat memilih untuk tempat bermain anak, yang paling penting adalah memastikan bahwa aktivitas yang bisa dilakukan di playground tersebut sesuai dengan rentang usia anak.

Jika kamu merasa cocok dengan review atau ulasan salah satu playground rekomendasi diatas, kamu bisa langsung menghubungi kontak yang tertera. Semoga ulasan ini membantu buat kamu yang sedang mencari playground anak terdekat di Matraman, Jakarta Timur.

Posted by
Muhamad Syarif

Mencari apa yang tidak dicari orang kebanyakan, menemukan apa yang hilang dari orang kebanyakan.