Pembangunan rumah tentunya membutuhkan material terbaik agar dapat membuat rumah yang menarik. Salah satu komponen yang banyak digunakan adalah batu marmer yang memiliki nilai khas tersendiri. Jika anda ingin menggunakan marmer, jasa poles marmer perlu anda gunakan agar dapat memberikan kualitas marmer yang baik dengan mengkilap dan berkualitas.

Jenis Marmer yang Dapat Dipoles Kembali

Rumah terbaik hampir pasti mengandung unsur batu marmer sebagai interior utamanya untuk mempercantik ruangan. Sayangnya, keberadaan batu marmer di dinding maupun lantai rumah terkadang bisa terlihat kusam atau bahkan rusak seiring waktu. Oleh karena itu, pada tulisan ini, Anda akan menemukan penyedia jasa poles marmer berkualitas area Jabodetabek untuk berbagai macam jenis marmer.

Adapun jenis marmer yang dapat diperbaiki dan dipercantik dengan cara dipoles kembali oleh jasa poles marmer ini antara lain:

  • Marmer Hitam Yunani
  • Marmer Onyx
  • Marmer Travertine
  • Marmer Emperador Spanyol
  • Marmer Carrara

Provider jasa poles marmer pertama di Jakarta yang menggunakan alat berteknologi tinggi. Layanan poles marmer kami tidak merusak lantai marmer dan dapat datang langsung ke rumah Anda.

CP: 0812 9025 0800 (WhatsApp) / 0878 8275 2383 (Call)

Memilih Jasa Poles Marmer

Dalam mencari jasa yang bagus untuk memoles batu marmer, anda perlu memperhatikan beberapa aspek. Tentunya anda ingin mendapatkan hasil yang terbaik dan membuat perabotan yang menggunakan marmer menjadi lebih berkualitas.

Berikut ini cara dalam memilih jasa poles :

  1. Pilih yang berpengalaman

    Tentunya menggunakan sebuah jasa membutuhkan yang handal dan berpengalaman agar mendapatkan sebuah kepuasan. Ini juga berupaya agar marmer anda tetap berada dalam kondisi terbaik setelah di poles nantinya. Karenanya, entah lantai rumah atau perabotan rumah perlu dikerjakan oleh orang yang berpengalaman untuk mengembalikan kualitas marmer tersebut.

  2. Ketersediaan Alat

    Parameter sebuah pelayanan jasa yang baik adalah kelengkapan dari kebutuhan alat yang akan digunakan. Jika sebuah layanan jasa tidak dapat memenuhi berbagai kebutuhan alat, tentunya ini juga bisa menjadi nilai kurang. Selain alat, ada juga berupa cairan kiia yang digunakan untuk membersihkan segala kotoran untuk membantu kinerja alat.

  3. Review Pelanggan lain

    Faktor lain yang penting untuk memilih jasa poles ini adalah pemberian review dari pelanggan sebelumnya. Anda bisa melihat komentar yang ada pada jasa tersebut, jika banyak mendapatkan komentar positif tentunya bisa membuat seseorang menjadi lebih yakin. Review ini juga sebagai tanda bahwa sudah berapa lama dan jumlah pelanggan yang sudah dilayani.

  4. Harga bersaing

    Harga merupakan suatu hal yang menjadi pertimbangan seseorang dalam memilih jasa. Sebuah tempat jasa poles memiliki harga yang bersaing atau lebih terjangkau bisa saja menjadi faktor yang membuatnya dipilih. Adanya harga bersaing juga membuat konsumen bisa memilih dan memberikan lebih kepercayaan pada suatu jasa tersebut dari hasil yang diberikan.

Proses Dalam Poles Marmer

Berikut tahapannya :

  • Pengupasan

Tahap ini dibutuhkan untuk membuat segala goresan dan baret yang ada pada marmer bisa dipudarkan. Mesin yang digunakan adalah mesin polisher atau alat gerinding batu. Intinya adalah membuat permukaan menjadi rata dan halus pada marmer.

  • Kristalisasi

Ini adalah proses untuk memengkilapkan marmer, dimana akan menaburkan obat di permukaan marmer secara merata. Basahi dahulu permukaan dan gosok dengan mesin polisher untuk meratakan permukaan pada marmer. Setelah sudah, maka tinggal keringkan dengan air dingin. Jika sudah kering, anda bisa memberikan kristal kuning pada permukaan dan gosok kembali di mesin polisher dan nantinya lap dengan kanebo atau lainnya agar lebih merata.

  • Pelapisan (waxing)

Proses ini membantu dalam melapisi marmer agar sulit terkena noda dan kotoran saat digunakan. Biasanya menggunakan bahan bernama bellizoni pada permukaan secara merata pada permukaan marmer. Maka mesin polisher hanya perlu meratakan permukaan yang ada agar hasil kilap lebih merata dan aman dari noda.

Harga Jasa Poles Marmer Jakarta

Dalam melakukan proses poles marmer agar dapat memberikan hasil yang maksimal, ada beberapa faktor yang ikut menentukan harga dalam proses pengerjaannya. Berikut beberapa daftar harga poles marmer per meter di area Jabodetabek oleh Bestari Clean Jakarta:

KondisiHarga
Marmer bolong ringanRp 35.000/m2
Marmer bolong sedangRp 45.000/m2
Marmer bolong beratRp 60.000/m2

Jasa poles marmer memang terdapat banyak aspek dalam penentuan harganya. Jika anda ingin tauhu lebih jelas lagi, Anda dapat langsung menghubungi jasa yang tertera di atas atau melalui kontak WhatsApp ini.

Author

Dunia terus bergerak, meninggalkan mereka yang tidak sepakat. Kami percaya bahwa perubahan dalam bisnis adalah satu hal yang niscaya. Karinov.co.id hadir untuk menjadi tempat bertanya seputar ini dan harus ada jawabnya.